Eks Sekda TSK Gratifikasi Rp 16 Miliar, Ini Doa Empati Bupati Agus

Sabtu, 24 Juli 2021 – 21:54 WIB
Eks Sekda TSK Gratifikasi Rp 16 Miliar, Ini Doa Empati Bupati Agus - JPNN.com Bali
Bupati Agus Suradnyana mendoakan mantan eks Sekda Buleleng Dewa Puspaka setelah yang bersangkutan ditetapkan sebagai tersangka gratifikasi. (eka prasetya/radarbali)

Untuk perkara gratifikasi itu, Kejaksaan Tinggi Bali telah memeriksa 27 orang saksi yang diduga terkait dengan perkara tersebut.

Selain membidik perkara gratifikasi, kejaksaan juga memperluas penyidikan ke arah tindak pidana pencucian uang. (rb/eps/pra/JRB)

Bupati Agus mendoakan eks Sekda Dewa Puspaka pasca ditetapkan sebagai tersangka gratifikasi senilai Rp 16 miliar

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News