Begini Peran Gede Radhae Bantu Ayahnya Melakukan Money Laundering, Ngeri
Minggu, 10 April 2022 – 22:03 WIB
"Penyidik telah menemukan bukti-bukti sehingga membuat terang peristiwa pidana dan menemukan keterlibatan DGR," ulas Luga Harlianto.
Baca Juga:
Sebagai bukti pendukungnya, imbuh Luga, DGR turut menerima transferan dana ke rekening pribadinya terkait dua proyek di atas.
"Sejumlah kurang lebih Rp 7 miliar, dimana sekitar Rp 4,7 miliar dinikmati DGR. Atas dasar inilah DGR kita tetapkan sebagai tersangka," beber A Luga Harlianto. (gie/JPNN)
Penyidik Kejati Bali mengungkap peran Gede Redha membantu ayahnya, eks Sekda Buleleng Dewa Puspaka melakukan money laundering, ngeri
Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News