Jaksa Incar Aset ‘Ilegal’ Eks Sekda Buleleng, Ini Daftarnya, Wow

Kamis, 23 Desember 2021 – 07:15 WIB
Jaksa Incar Aset ‘Ilegal’ Eks Sekda Buleleng, Ini Daftarnya, Wow - JPNN.com Bali
Kasiintel Kejari Buleleng AA Jayalantara. (Istimewa)

Sementara satu bidang tanah dan bangunan di atasnya seluas 150 meter persegi di Desa Dalung, Kecamatan Kuta Utara, Badung atas nama tersangka Dewa Ketut Puspaka sendiri.

Dewa Puspaka disangka telah melakukan dua tindak pidana sekaligus, yakni gratifikasi dari sejumlah proyek di Kabupaten Buleleng dan tindak pidana pencucian uang.

Gratifikasi yang dinikmati Puspaka diperkirakan mencapai Rp 16 miliar lebih, yang sebagian dari uang haram itu disinyalir dibelikan empat bidang tanah tersebut.

Gratifikasi ini sendiri berasal dari pengurusan izin proyek Bandara Bali Utara, Terminal Penerima LNG Celukan Bawang, dan penyewaan lahan di Desa Yeh Sanih, Buleleng. (gie/JPNN)

 

Jaksa dari Kejati Bali maupun Kejari Buleleng sama-sama mengincar aset ‘ilegal’ eks Sekda Buleleng Dewa Ketut Puspaka, Ini Daftarnya

Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News