RSUP Sanglah Antisipasi Varian Omicron, Tingkatkan Fasilitas Medis dan Nakes
Selasa, 07 Desember 2021 – 11:45 WIB

Ilustrasi RSUP Sanglah. Foto: ANTARA
Untuk mengantisipasi penyebaran Omicron, dr Suarjaya mengemukakan pentingnya pengetatan di pintu-pintu masuk di Bali.
Selain itu, untuk masa karantina bagi pelaku perjalanan luar negeri atau wisatawan mancanegara juga diperpanjang menjadi 10 hari. (antara/lia/JPNN)
RSUP Sanglah mulai mengantisipasi varian Omicron dengan meningkatkan fasilitas medis dan tenaga kesehatan
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News