Kebijakan Pro Rakyat Koster Bikin Krama Gianyar tak Berpaling, Optimistis Menang

Minggu, 20 Oktober 2024 – 07:29 WIB
Kebijakan Pro Rakyat Koster Bikin Krama Gianyar tak Berpaling, Optimistis Menang  - JPNN.com Bali
Ribuan masyarakat memberikan dukungan untuk Paslon Koster - Giri memenangkan Pilkada 2024. Foto: Source for JPNN

Mereka tidak lagi kejar-kejaran dengan aparat berkat regulasi yang diterbitkan Koster

Peraturan ini menetapkan bahwa minuman keras lokal Bali, seperti arak, tuak, dan brem, legal untuk diperjualbelikan.

"Terima kasih Pak Koster, telah melegalkan arak. kini arak lokal Bali bisa diekspor.

Teman-teman yang bekerja di sejumlah lokasi pariwisata, kini bisa menyajikan arak kemasan yang baik dengan sajian varian tak kalah dari vodka whisky, " kata perwakilan warga.

Perwakilan seni dan budaya di Gianyar, berterima kasih kepada Koster dan Agus Mahayasatra telah menjaga dan melestarikan Gianyar sebagai Kota seni.

Mereka berharap Koster menyediakan wadah agar bisa menyimpan sejumlah warisan budaya dan seni para leluhur sehingga tak punah.

Semua aspirasi dan harapan di dengar oleh Koster-Giri dan Paket Aman.

Mereka juga berkomitmen akan berjuang mewujudkan semuanya secara bertahap pasca dipercaya. Krama Bali.

Menurut mereka, langkah Koster menerbitkan Perda Bali Nomor 6 tahun 2023 tentang Pungutan Wisatawan Asing (PWA) akan sangat bermanfaat bagi Bali ke depan
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News