DTW Pancoran Kedu Mula Buka, Syarat Tambahan Dilarang Mandi Telanjang
Kamis, 16 September 2021 – 01:00 WIB
Pihak pengelola selalu mengimbau bila dalam kondisi yang kurang sehat maka tidak direkomendasikan untuk berkunjung.
“Kalau sudah merasa sakit, silahkan istirahat di rumah. Bukannya memvonis, tapi siapa yang tau yang bersangkutan sakit apa. Jika sudah sembuh silahkan datang,” bebernya.
Meski dilakukan pembatasan pengunjung, pengelola tetap melakukan pengawasan.
“Sekarang kan dibatasi. Tapi kadang kalau weekend kunjungannya ramai. Jadi kami selalu melakukan pengawasan pengunjung,” pungkasnya. (bx/dhi/man/JPR)
DTW Pancoran Kedu mulai dibuka untuk umum meski dengan kapasitas terpanjang. Selain wajib mematuhi prokes, pengunjung dilarang mandi telanjang
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News