Sirkuit Mandalika Kembali Gelar WSBK Tahun Depan, Ini Jadwalnya, Seru
Pembalap Turki dari tim Pata Yamaha Toprak Razgatloglu berhasil menjadi juara dunia WSBk setelah menumbangkan dominasi pembalap Kawasaki asal Inggris Jonathan Rea sebagai juara dunia WSBK.
Baca Juga:
Di luar WSBK dan MotoGP, Sirkuit Mandalika juga bakal menjadi tuan rumah balapan Moto2 musim 2022.
Sejumlah persiapan telah dilakukan untuk menyambut Moto2 musim 2022.
Salah satunya oleh Pertamina Mandalika SAG Team.
"Persiapan kami menuju Moto2 2022 sudah dimulai.
Tentu harapan kami, Pertamina Mandalika SAG Team bisa memberikan hasil terbaik di Moto2 musim depan.
Khususnya saat balapan di Sirkuit Mandalika," kata Presiden Pertamina Mandalika SAG Team Rapsel Ali.
Untuk menghadapi musim balap tahun depan, Pertamina Mandalika SAG Team mengandalkan dua pembalap yakni Bo Bendsneyder yang merupakan pembalap lama.
Dorna Sport kembali mengumumkan Sirkuit Mandalika menjadi tuan rumah WSBK tahun depan, tepatnya pada Bulan November 2022
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News