5 Penyebab Hati Gelisah Tanpa Sebab yang Perlu Anda Ketahui

Minggu, 24 Maret 2024 – 14:18 WIB
5 Penyebab Hati Gelisah Tanpa Sebab yang Perlu Anda Ketahui - JPNN.com Bali
Ilustrasi orang depresi karena gelisah yang berlebihan. Foto: MAURICIO LIMA / AFP

Untuk mengatasi perasaan tersebut, Anda harus menerima kenyataan dan belajar untuk ikhlas.

Karena orang yang ada dalam hidup kita bisa saja pergi, tetapi kehidupan terus berjalan.

Jadi, jangan sia-siakan waktu untuk menangisi kepergian seseorang yang mungkin tidak akan kembali. 

4. Merasa tidak Berharga

Perasaan gelisah karena merasa tidak berharga kadang Anda rasakan.

Oleh karena itu, penting sekali apresiasi dan motivasi dari orang lain untuk menumbuhkan semangat dalam hidup. 

Perasaan rendah diri maupun kurang dicintai dalam lingkungan membuat seseorang merasa dirinya tidak berharga, sehingga membuat dirinya sedih berhari-hari.

Oleh karena itu, alangkah baiknya untuk saling memotivasi, berbuat baik dan empati pada lingkungan sekitar. 

Berikut 5 penyebab hati Anda tiba-tiba gelisah tanpa sebab yang perlu diketahui penyebabnya
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News