Kremlin Rugi Besar, Ribuan Tentara Rusia Tewas, Kemhan Ajukan Proposal Baru

Kamis, 21 April 2022 – 02:50 WIB
Kremlin Rugi Besar, Ribuan Tentara Rusia Tewas, Kemhan Ajukan Proposal Baru - JPNN.com Bali
Pelaut menghadiri upacara peringatan dan pemakaman kapten peringkat pertama Andrei Paliy, wakil komandan Armada Laut Hitam Rusia, yang tewas di kota pelabuhan Mariupol, Ukraina timur, pada 20 Maret, di Sevastopol, Krimea, 23 Maret 2022. Foto: ANTARA/Reuters/Alexey Pavlishak/as

Dilansir Antara dari Reuters, langkah itu dimaksudkan untuk ‘membatasi lingkaran orang-orang’ dengan informasi tentang tentara Rusia yang tewas di Ukraina.

Proposal tersebut muncul di situs web Pemerintah Rusia tentang informasi legal.

Belum jelas kapan proposal itu direvisi oleh pemerintah.

Ukraina dan negara-negara Barat sebelumnya mengatakan mereka yakin korban tewas dari pihak Rusia jauh lebih banyak dari yang dilaporkan. (antara/lia/jpnn)

Kremlin rugi besar setelah memutuskan invasi besar ke Ukraina. Ribuan tentara Rusia dilaporkan tewas, Kemhan ajukan proposal baru

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News