Kadisnakertrans NTB Sesalkan Calon Pekerja Migran Termakan Janji Manis Mafia, Hhmm
Minggu, 26 Desember 2021 – 06:56 WIB

Ilustrasi Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Malaysia. Foto: Christina Aryani for JPNN.com
Karena, menurutnya, kebanyakan dari warga yang berangkat secara ilegal itu, dipicu karena mereka tidak memiliki informasi yang benar.
Mayoritas belum paham tentang prosedur bekerja di luar negeri, dan bagaimana menjadi PMI yang sukses.
"Mereka hanya menerima informasi sepihak dari calo dan tekong.
Terlebih bagi calon PMI yang pendidikannya rendah.
Mereka sangat mudah terbujuk oleh janji manis para mafia.
Sementara sosialisasi dan edukasi dari pemerintah kepada desa dan dusun serta masyarakat yang ingin bekerja di luar negeri, masih belum masif," papar Gede Aryadi. (antara/lia/JPNN)
Kadisnakertrans NTB menyesalkan calon pekerja migran termakan janji manis para mafia tenaga kerja di luar negeri
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News