Akhiri Tugas, Brigjen TNI Ahmad Rizal Kirim Pesan Menyentuh

Brigjen TNI Ahmad Rizal Ramdhani mendapat promosi jabatan sebagai Asdep Koordinator pengelolaan Pemilu dan Penguatan Partai Politik Kemenko Polhukam.
Baca Juga:
“Mohon doanya agar diberikan kemudahan dan kelancaran dalam menjalankan tugas ditempat yang baru di Kemenko Polhukam,” tuturnya.
Wali Kota Mataram H. Mohan Roliskana memberikan apresiasi atas komunikasi dan sinergitas yang sudah dibangun Danrem 162/WB dengan Pemerintah Kota Mataram.
Menurut Mohan Roliskana, dalam melaksanakan program kerja dibutuhkan komunikasi dan sinergitas instansi terkait mengingat komunikasi memiliki peran penting dalam menyelesaikan setiap permasalahan yang ada.
Wali Kota Mataram juga mengucapkan selamat melaksanakan tugas di tempat yang baru kepada Brigjen TNI Ahmad Rizal Ramdhani dan berharap hubungan silaturahmi tetap terjaga dengan baik khususnya kepada warga Kota Mataram. (lia/JPNN)
Akhiri tugas sebagai Danrem 162/WB, Brigjen TNI Ahmad Rizal mengirim pesan menyentuh
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News