FPSM Minta DPRD Bali Panggil Angkasa Pura Supports, Buntut PHK 6 Karyawan
Selasa, 18 Maret 2025 – 20:52 WIB

Kepala Disnasker Bali Ida Bagus Setiawan menemui massa aksi yang menuntut mafia pengawas dalam kasus PHK enam karyawan Angkasa Pura Supports di Denpasar, beberapa waktu lalu. FPSM Regional Bali mendatangi DPRD Bali, Selasa (18/3) meminta bantuan untuk memanggil pihak APS. Foto: ANTARA/Ni Putu Putri Muliantari
Pada awal Januari 2025, justru keluar hasil pemeriksaan yang menyatakan bahwa mogok kerja yang dilakukan sebelumnya tidak sah sehingga enam orang ini di PHK. (lia/JPNN)
Para korban PHK Angkasa Pura Supports ini meminta bantuan DPRD Bali untuk memanggil pihak APS agar mempekerjakan kembali enam karyawan tersebut.
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News