Yuk Belajar Memahami Cara Kerja Komponen Elektronika Dasar: Fondasi Teknologi Modern

Selasa, 12 Desember 2023 – 12:20 WIB
Yuk Belajar Memahami Cara Kerja Komponen Elektronika Dasar: Fondasi Teknologi Modern - JPNN.com Bali
Ilustrasi komponen elektronika dasar. Foto: ANTARA/Dian Hadiyatna

bali.jpnn.com, DENPASAR - Teknologi modern tidak dapat terlepas dari peran penting komponen elektronika.

Bagaimana komponen-komponen ini bekerja bersama-sama membentuk dasar dari berbagai perangkat yang kita gunakan sehari-hari.

Dikutip dari website Rakhman.net mari menjelajahi cara kerja komponen elektronika dasar yang membentuk landasan teknologi elektronika:

1. Resistor: Menghambat Arus, Menentukan Nilai Tegangan

Resistor adalah komponen yang menghambat aliran arus dalam suatu rangkaian.

Fungsi utamanya adalah mengendalikan arus listrik dan menentukan nilai tegangan.

Resistansi, yang diukur dalam ohm (Ω), adalah ukuran seberapa efektif resistor menghambat aliran arus.

2. Kapasitor: Menyimpan dan Membebaskan Energi Listrik

Teknologi modern tidak dapat terlepas dari peran penting komponen elektronika. Bagaimana komponen-komponen ini bekerja bersama-sama membentuk dasar
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News