Pilih Mandi Air Dingin atau Hangat, Mana yang Lebih Sehat?

Jumat, 04 Agustus 2023 – 15:01 WIB
Pilih Mandi Air Dingin atau Hangat, Mana yang Lebih Sehat? - JPNN.com Bali
Manfaat besar mandi air hangat untuk meningkatkan kesehatan tubuh. Foto: Dok. Ariston

bali.jpnn.com, DENPASAR - Mandi merupakan aktivitas yang rutin dijalani setiap hari.

Dengan mandi, tubuh akan menjadi lebih bersih, segar dan sehat.

Mandi juga memiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan.

Namun, mandi dengan suhu air yang berbeda akan memberikan dampak yang berbeda  terhadap tubuh.

Misalnya, mandi dengan air dingin dan air hangat.

Banyak orang bertanya-tanya manakah yang lebih sehat antara mandi dengan air dingin atau air hangat. 

Sebenarnya, baik mandi air dingin maupun air hangat memiliki manfaat masing-masing bagi kesehatan.

Namun, karena memiliki khasiat yang berbeda, suhu air untuk mandi bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan kondisi masing-masing.

Banyak cara untuk mandi, bisa memakai air dingin atau hangat, tetapi mana yang lebih sehat untuk kesehatan tubuh?
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News