Sekkab Buleleng Sebut Opsi Potong Gaji Pegawai Belum Final, Tetapi Ini Dampaknya

Jumat, 17 September 2021 – 02:09 WIB
Sekkab Buleleng Sebut Opsi Potong Gaji Pegawai Belum Final, Tetapi Ini Dampaknya - JPNN.com Bali
Sekkab Buleleng Gede Suyasa mengatakan opsi pemotongan gaji pegawai belum final. (Eka Prasetya/Radarbali.id)

“Kami sudah dapat evaluasi dari Kementerian Dalam Negeri.

Kalau diubah, otomatis akan berpengaruh juga ada penilaian pusat.

Ya, nanti akan kami kaji lagi. Yang jelas itu (KIS) kan untuk layanan dasar masyarakat,” pungkasnya. (rb/eps/JPR).

Sekkab Buleleng Gede Suyasa mengatakan opsi potong gaji pegawai belum final. Jika disetujui, defisit anggaran APBD Buleleng kian membengkak

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News