Prof Mahardika: Saya Tidak Tahu Maunya Pemerintah Apa
bali.jpnn.com, DENPASAR - Pemerintah pusat resmi membatalkan pemberlakuan PPKM level 3 secara serentak untuk menekan penyebaran covid-19 selama Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2022.
Keputusan pemerintah membuat bingung banyak pihak.
Tidak terkecuali dengan kalangan akademisi yang berkeciumpung di dunia virus.
Salah satunya Ahli Virologi Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana Prof Dr drh I Gusti Ngurah Kade Mahardika.
"Saya tidak tahu maunya pemerintah ini apa," ujar Prof Dr drh I Gusti Ngurah Kade Mahardika dilansir dari Radarbali.id.
Berdasar analisisnya, pemerintah seperti kebingungan melakukan langkah antisipasi untuk menekan penyebaran covid-19 saat libur akhir tahun ini.
Selain alasan tersebut, kata dia, kemungkinan ada kepentingan lain.
“Sepertinya ada kompromi antara kepentingan kesehatan dan ekonomi.
Ahli virologi Unud Prof Mahardika tidak tahu alasan pemerintah membatalkan PPKM level 3 secara serentak untuk mencegah penyebaran covid-19 di akhir tahun
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News