Teco Klaim Bali United Tampil Apik saat Keok dari Borneo FC, Sentil Insiden dengan Lilipaly
Senin, 13 November 2023 – 10:03 WIB

Kapten Borneo FC Stefano Lilipaly bersitegang dengan bek Bali United Elias Dolah dihalangi Rahmat Arjuna pada laga pekan ke-19 Liga 1 di Stadion Kapten Dipta, Gianyar. Bali United kalah dari Borneo FC dengan skor 1 - 2. Foto: Instagram @baliunitedfc
Bali United tertahan di peringkat keempat dengan 33 poin, hasil dari sepuluh kemenangan, tiga kali seri dan enam kali kalah.
Borneo FC di lain sisi kian nyaman di posisi puncak dengan 41 poin, hasil dari meraih 12 kemenangan, lima kali seri dan dua kali kalah. Menarik! (lia/JPNN)
Liga 1 2023: Pelatih Stefano 'Teco' Cugurra mengeklaim Bali United tampil apik saat keok dari Borneo FC, sentil insiden dengan Stefano Lilipaly
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News