Divaldo Alves Bongkar Rahasia Besar Jelang Duel Persita vs Arema FC di Bali, Amazing
Kamis, 14 September 2023 – 11:15 WIB

Pelatih anyar Persita, Divaldo Alves, saat memimpin latihan Laskar Cisadane jelang menantang Arema FC di Stadion Kapten Dipta, Gianyar, Sabtu (16/9) lusa. Divaldo Alves menagih komitmen pemain Persita untuk bangkit. Foto: Instagram @persita.official
“Metode menyerang dan bertahan serta transisi, taktik itu menjadi hal utama.
Saya harus menyampaikan dengan cepat, bagaimana melihat cara bermain lawan. Tentu untuk raih tiga poin, itu yang saya suka," tuturnya.
Persita terdampar di papan bawah, tepatnya di posisi ke-15 dengan sepuluh poin, hasil dari tiga kali menang, sekali seri dan tujuh kali kalah.
Arema FC saat ini masih berada di zona degradasi dengan sembilan poin, hasil dari dua kali menang, tiga kali seri dan enam kali kalah. (lia/JPNN)
Pelatih Divaldo Alves membongkar rahasia besar jelang duel pekan ke-12 Liga 1 2023-2024 antara Persita vs Arema FC di Bali, amazing
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News