Suara Prabowo Solid, De Gadjah Sentil Umat Muslim di Bali dan Cak Imin, Tegas

Sabtu, 02 September 2023 – 20:51 WIB
Suara Prabowo Solid, De Gadjah Sentil Umat Muslim di Bali dan Cak Imin, Tegas - JPNN.com Bali
Ketua DPD Gerindra Bali Made Muliawan Arya alias De Gadjah saat menyerahkan pandangan umum partai kepada Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto di Jakarta. De Gadjah suara Prabowo di Bali solid meski Cak Imin bermanuver. Foto: ANTARA/HO-Gerindra Bali.

Dasarnya PDI Perjuangan masih mendominasi di Bali, bukan karena bertahan atau tidaknya PKB dalam Koalisi Indonesia Maju.

“Dinamika politik pasti akan selalu terjadi, tetapi dalam mendulang suara untuk memenangkan Pak Prabowo itu tidak berpengaruh,” katanya.

De Gadjah juga menyentil keluarnya PKB dan dipilihnya Cak Imin sebagai cawapres Anies Baswedan.

Menurutnya, Gerindra Bali menghargai keputusan tersebut.

Gerindra  bersama PKB, PAN, dan Golkar awalnya bergandengan tangan dalam satu koalisi yang mengusung Prabowo Subianto sebagai calon presiden.

Di Bali partai politik ini juga telah menjalani komunikasi selama ini.

Yang pasti, Gerindra berkomitmen untuk tidak berkhianat karena hal tersebut telah diinstruksikan oleh Prabowo Subianto.

“Demokrasi di Indonesia harus kami hargai dan hormati juga.

Suara Prabowo Subianto di Bali solid, De Gadjah sentil peran umat Muslim di Bali yang lebih dikenal Gerindra dibandingkan dengan Cak Imin, tegas
Sumber ANTARA
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News