UAS Ditolak Masuk Singapura, Respons Menko Polhukam Mahfud MD Pedas

Kamis, 19 Mei 2022 – 09:27 WIB
UAS Ditolak Masuk Singapura, Respons Menko Polhukam Mahfud MD Pedas - JPNN.com Bali
Ustaz Abdul Somad kena NTL Notice oleh Singapura. Foto: Instagram ustadzabdulsomad_official

"Karena kedaulatan hukum suatu negara, kita tidak boleh ikut campur," papar mantan Menteri Pertahanan era Presiden Gus Dur ini.

Seperti diketahui, UAS ditolak masuk ke Singapura oleh pihak imigrasi setempat pada Selasa (17/5) lalu.

Refusal of Entry itu didasarkan atas alasan ‘tidak memenuhi syarat untuk mendapatkan izin masuk berdasarkan kebijakan imigrasi. (gie/JPNN)

Kasus Ustaz Abdul Somad alias UAS ditolak masuk Singapura menyulut para pihak angkat bicara, respons Menko Polhukam Mahfud MD pedas

Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News