Brigjen KKB Tewas Ditembak Picu Numbuk Beraksi Brutal, Polisi Ungkap Fakta Ini

“Pelaku diketahui berjumlah 2 orang dengan ciri -ciri menggunakan baju loreng sembari membawa pistol dan parang, dengan membawa 1 buah parang,” kata Kombes AM Kamal.
Menurut Kombes AM Kamal, kasus penembakan terhadap Samsul oleh pentolan KKB itu terjadi pukul 16.30 WIT, Senin lalu.
"Saat itu korban berada di teras rumah, tidak lama dua pelaku datang dan menembak korban dari samping kemudian melarikan diri," papar Kombes AM Kamal. (mcr30/jpnn)
Berita ini telah tayang di JPNN.com dengan judul: Brigjen KKB Ditembak Mati, Numbuk Telenggen Berbaju Loreng Meradang, Bawa Pistol
Brigjen KKB tewas ditembak picu Numbuk Telenggen beraksi brutal dan menembak mati warga sipil, polisi ungkap fakta ini
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News