Lahan Warga Terdampak Sirkuit Mandalika Belum Kelar Jelang WSBK, Ini Kata DPR RI

Jumat, 05 November 2021 – 04:33 WIB
Lahan Warga Terdampak Sirkuit Mandalika Belum Kelar Jelang WSBK, Ini Kata DPR RI - JPNN.com Bali
Inilah kondisi warga yang masih bertahan di lahan yang diklaim miliknya di Dusun Ebunut Desa Kuta, tepatnya di tengah sirkuit MotoGP. (M.Haeruddin/Radarlombok.co.id)

Maka jangan hal yang sifatnya teknis ini menjadi kendala, siapa sih yang tidak mendukung kepentingan rakyat,” paparnya.

Sementara itu, Bupati Lombok Tengah, Lalu Pathul Bahri mengatakan, akan menelusuri berbagai dokumen untuk menyelesaikan persoalan lahan warga.

Saat ini pihaknya sudah menyampaikan ke  pihak ITDC untuk mencari alas hak untuk penyelesaian persoalan itu.

“Ini penting agar nantinya bisa dijelaskan kepada masyarakat  dan memang didalam sirkuit masih ada beberapa yang masih belum selesai termasuk yang diluar juga. Tapi insyaalah dalam waktu dekat akan kita selesaikan,” pungkasnya. (RL/met/JPNN)

Lahan warga terdampak Sirkuit Mandalika belum kelar jelang WSBK, DPR RI optimistis bakal kelar

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News