Rekayasa Lalu Lintas WSBK Mandalika Adopsi Sirkuit Misano, Kombes Imam; Ramai Lancar

Kamis, 04 November 2021 – 02:18 WIB
Rekayasa Lalu Lintas WSBK Mandalika Adopsi Sirkuit Misano, Kombes Imam; Ramai Lancar - JPNN.com Bali
Sirkuit Mandalika saat diabadikan sore hari. Foto: Antara/Ahmad Subaidi

Tidak hanya masyarakat mancanegara dan Nusantara tetapi juga masyarakat NTB.

Karena itu pihaknya mengupayakan memasang layar lebar di luar sirkuit bisa untuk dimanfaatkan masyarakat lokal untuk menonton.

H Irzani mengklaim animo masyarakat tidak bisa dibendung dengan terbatasnya tiket yang dijual.

Karena pemerintah membatasi jumlah penonton hanya 25.000 tiket, masyarakat yang tidak bisa masuk sirkuit bisa menonton melalui layar lebar yang disiapkan di luar area Sirkuit Mandalika.

Sejauh ini H Irzani melihat dukungan masyarakat untuk WSBK sangat baik.

Khususnya di wilayah Lombok Tengah dan NTB umumnya.

Ditandai dengan cakupan vaksinasi yang tinggi yang sudah di atas 80 persen. (lombokpost/ton/r6/jpnn)

Karoops Polda NTB Kombes Imam Thobroni mengatakan rekayasa lalu lintas WSBK di Sirkuit Mandalika adopsi Sirkuit Misano Italia

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News