MGPA Matangkan Prokes WSBK di Sirkuit Mandalika, Ini Alurnya untuk Penonton hingga Kru Tim Balap

Selasa, 02 November 2021 – 10:21 WIB
MGPA Matangkan Prokes WSBK di Sirkuit Mandalika, Ini Alurnya untuk Penonton hingga Kru Tim Balap - JPNN.com Bali
Sirkuit Mandalika masuk kalender WSBK dan MotoGP. Foto: antara

Tenda medis juga akan diisi oleh perawat, paramedik, dan dokter umum.

Sedangkan, penyediaan mini klinik akan menjadi tindakan lanjutan bagi pasien yang tidak mendapatkan fasilitas di tenda medis seperti infus maupun injeksi.

Mini klinik tersebut akan dilengkapi dokter spesialis, dokter umum, perawat, dan paramedik.

"Layanan dan prokes ini akan terus kami matangkan hingga betul-betul siap untuk dijalankan pada saat penyelenggaraan event," kata Ricky.

Dengan layanan kesehatan dan prokes yang matang dan lengkap, dirinya yakinkan para penonton tidak perlu khawatir apabila mengalami kegawatdaruratan saat event WSBK Indonesia 2021 berlangsung. (antara/lia/JPNN)

MGPA matangkan prokes WSBK di Sirkuit Mandalika 19 - 21 November mendatang, prokesnya cukup ketat

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News