Begini Alur Pemberangkatan Pekerja Migran Ilegal ke Turki, Terbongkar Berkat Aksi Nekat Korban
Rabu, 12 Januari 2022 – 08:39 WIB

Agen dan perekrut PMI ilegal tujuan Turki berinisial SH (kiri) dan DH, ketika hadir dalam konferensi pers di Polda NTB, Mataram, Selasa (11/1/2022). Foto: ANTARA/Dhimas B.P.
Kombes Hari memastikan arah pengembangan kepada penampung di Jakarta.
"Sebenarnya sistem mereka ini kontak putus.
Walaupun demikian, jaringan mereka sudah kita dapatkan dan sudah kita petakan.
Upaya ini bagian dari pengembangan untuk menangkap peran lainnya," beber Kombes Hari Brata.
Kedua pelaku SH dan DH telah ditangkap Senin (10/1) lalu dan kini telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan di Rutan Polda NTB. (antara/lia/jpnn)
Polda NTB berhasil mengungkap alur pemberangkatan pekerja migran ilegal ke Turki, terbongkar berkat aksi nekat korban
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News