Ariel Noah hingga Armand Maulana Sentil Revisi UU Hak Cipta, Beri Masukan Menkum
Jumat, 21 Februari 2025 – 07:51 WIB

Ariel Noah, Kunto Aji, Armand Mualana dan BCL saat bertemu Menkum Supratman Andi Agtas membahas revisi UU Hak Cipta. Foto: Kemenkum
Setelah kami nanti menerima draf RUU dari parlemen,” tutur Menkum Supratman.
Kanwil Kemenkum NTB I Gusti Putu Milawati mendukung keberadaan UU Hak Cipta yang perlu direvisi untuk melindungi kepentingan setiap pihak yang ada di dalam dunia musik Indonesia. (jpnn)
Para musisi mendatangi Kemenkum dan bertemu Menkum Supratman membahas revisi UU Hak Cipta yang masih menyisakan polemik
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News