5 Rumah di Denpasar Ludes Terbakar, Ini Temuan Polisi di TKP, Duh Gusti

Minggu, 09 Februari 2025 – 18:47 WIB
5 Rumah di Denpasar Ludes Terbakar, Ini Temuan Polisi di TKP, Duh Gusti - JPNN.com Bali
Petugas Damkar Kota Denpasar berjibaku memadamkan api yang membakar rumah di Jalan Tukad Banyusari, Banjar Kaja, Sesetan, Denpasar, Sabtu (8/2) malam pukul 22.00 WITA. Foto: Humas Polresta Denpasar

Berdasar catatan kepolisian, api juga membakar rumah di Gang Kuntul Nomor 8 milik Muhammad Ar Rohman; rumah nomor 40 milik Ketut Budiawan; rumah di Gang Kuntul Nomor 3B milik Nengah Rusni dan rumah di Gang Kuntul Nomor 3B1 milik LK.

Korban segera melaporkan kejadian tersebut ke Damkar Kota Denpasar.

Tujuh unit mobil Damkar Denpasar segera tiba di TKP dan berusaha memadamkan api.

Dua jam setelah kejadian, api akhirnya berhasil dipadamkan pada pukul 23.50 WITA.

“Nominal nilai kerugian masih dihitung para korban,” tutur AKP Ketut Sukadi. (lia/JPNN)

Kebakaran hebat melanda lima rumah di Jalan Tukad Banyusari, Banjar Kaja, Sesetan, Denpasar, Sabtu (8/2) malam pukul 22.00 WITA. Lima rumah ludes terbakar

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News