Imigrasi Denpasar Tangkap 7 WNA Nigeria, AVC Nekat Melompat dari Lantai 3 Hotel
Jumat, 02 Agustus 2024 – 17:34 WIB

Kepala Kanwil Kemenkumham Bali Pramella Yunidar didampingi Kepala Kantor Imigrasi Denpasar Ridha Sah Putra menunjukkan barang bukti dan WNA Nigeria yang diamankan Imigrasi Denpasar, Jumat (2/8). Foto: Kemenkumham Bali
Kami tetap berkomitmen bekerja keras dalam melaksanakan pengawasan Keimigrasian terhadap warga negara asing secara maksimal," tutur Pramella. (lia/JPNN)
Imigrasi Denpasar mengamankan tujuh WNA Nigeria karena overstay dan diduga terlibat kejahatan siber, satu di antaranya terluka setelah melompat dari lantai tiga
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News