Flight Internasional ke Bandara Ngurah Rai Masih Nihil, Wagub Cok Ace Buka Fakta Ini

Selasa, 19 Oktober 2021 – 02:19 WIB
Flight Internasional ke Bandara Ngurah Rai Masih Nihil, Wagub Cok Ace Buka Fakta Ini - JPNN.com Bali
Situasi di pintu keberangkatan internasional di Bandara Ngurah Rai terlihat sepi. (Sentot Prayogi/JPNN.com)

Hal ini, menurutnya ditunjukkan lewat keseriusan pemerintah dalam mempersiapkan sejumlah infrastruktur penunjang pariwisata.

"(Salah satunya, red) Peningkatan fasilitas rumah sakit serta upaya pelaksanaan vaksinasi yang terus diakselerasi sehingga kekebalan komunal dapat terwujud," ujarnya.

Di sisi pelaku industri pariwisata, lanjutnya, juga terus berbenah dan mempersiapkan sarana akomodasi pariwisata dengan memenuhi regulasi standar dibukanya akses wisman ke Bali.

Sikap optimistis Pemprov Bali terhadap kebangkitan pariwisata Bali ini, menurutnya didasarkan pada survei yang dilakukan belum lama ini terkait destinasi wisata favorit di dunia.

"Berdasar survei yang dilakukan, Bali masih menjadi daerah tujuan terfavorit, baik bagi wisatawan mancanegara maupun wisatawan nusantara," tandas Wagub Cok Ace. (gie/JPNN)

Penerbangan internasional ke Bandara Ngurah Rai masih nihil. Wagub Bali Cok Ace optimistis pariwisata Bali bisa bangkit

Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News