PT Mitra Prodin Beroperasi di Jembrana, Buka 600 Loker, Bupati Tamba Memantau

Jumat, 05 Juli 2024 – 20:23 WIB
PT Mitra Prodin Beroperasi di Jembrana, Buka 600 Loker, Bupati Tamba Memantau - JPNN.com Bali
Bupati Jembrana Nengah Tamba memantau situasi di pabrik PT. Mitra Prodin di Desa Penyaringan, Mendoyo, Jembrana, Bali, Jumat (5/7). Foto: ANTARA/Gembong Ismadi

bali.jpnn.com, JEMBRANA - PT Mitra Prodin melebarkan sayapnya dengan mendirikan pabrik kertas linting rokok di Desa Penyaringan, Kecamatan Mendoyo, Jembrana, Bali.

Bupati Jembrana Bali Nengah Tamba memantau langsung penyerapan tenaga kerja lokal di pabrik PT Mitra Prodin.

Bupati Tamba ingin memastikan peran pabrik dalam mengurangi pengangguran di Jembrana.

"Saya memantau PT Mitra Prodin, salah satu pabrik yang baru saja beroperasi.

Kami minta pabrik ini merekrut anak muda Jembrana sebagai pekerja," kata Bupati Nengah Tamba, Jumat (5/7).

Versi Bupati Tamba berdasar pernyataan manajemen PT Mitra Prodin, perusahaan membuka 600 lowongan pekerjaan (loker) yang belum sepenuhnya terisi.

 "Perusahaan membutuhkan 600 tenaga kerja lokal.

Saat dibuka mulai awal Juli, jumlah itu belum terpenuhi.

Pabrik PT Mitra Prodin beroperasi di Desa Penyaringan, Mendoyo, Jembrana, buka 600 lowongan kerja (Loker), Bupati Nengah Tamba memantau
Sumber ANTARA
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News