Kasatpol PP Bali Minta Penari Joged Bumbung tak Menari Seronok, Pesannya Tegas
Kamis, 09 Mei 2024 – 15:16 WIB

Kepala Satpol PP Bali I Dewa Nyoman Rai Dharmadi saat mendengar penjelasan oknum Tari Joged Bumbung di Denpasar, Bali. Foto: ANTARA/Ni Putu Putri Muliantari
Video yang diunggah akun @aryulangan spontan viral di media sosial dan mendapat perhatian warganet.
Mayoritas geram dengan beredarnya video joged bumbung porno itu.
Apalagi kasus seperti ini sebenarnya bukan sekali dua kali terjadi di Bali, tetapi sering kali, dengan waktu dan lokasi berbeda. (lia/JPNN)
Kasatpol PP Bali Dewa Nyoman Rai Dharmadi meminta penari Joged Bumbung tak menari seronok setelah beredar video joged bumbung porno, pesannya tegas
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Sumber ANTARA
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News