Kasus TPPO Bejibun, Menlu Dorong Pelaku Bisnis Percepat Inovasi Teknologi
Kamis, 10 Agustus 2023 – 17:23 WIB

Ketua Bersama Forum Pemerintah dan Pelaku Bisnis (GABF) Indonesia Garibaldi Thohir (kanan) berfoto dengan Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly (kedua kanan), Menlu RI Retno Marsudi (kedua kiri) dan Ketua Bersama GABF Australia Andrew Forrest (kiri) di Forum Teknologi GABF di Sanur, Denpasar, Bali, Kamis (10/8). Foto: ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna
Garibaldi Thohir menyadari peran penting sektor swasta termasuk perusahaan teknologi untuk ikut memerangi TPPO.
Bukan hanya meningkatkan kesadaran, tetapi juga mengidentifikasi dan mencari cara terbaik untuk mencegah dan memberantas TPPO.
Indonesia dalam GABF di sektor bisnis, menjadi ketua bersama dengan Australia yang diwakili Ketua Bersama GABF Australia, Andrew Forrest. (lia/JPNN)
Kasus TPPO di Indonesia bejibun, Menlu Retno Marsudi mendorong par pelaku bisnis mempercepat inovasi teknologi
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Sumber ANTARA
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News