Doa Perdamaian Kenang Tragedi Bom Bali Menggema di Ground Zero Kuta, Syahdu
Rabu, 12 Oktober 2022 – 21:16 WIB
Putu Adnyana berharap dengan doa perdamaian ini, bisa menciptakan suasana damai di Indonesia dan Bali.
Selain kepada penyintas dan keluarga korban, doa juga dipanjatkan untuk pemerintah dan negara-negara yang sedang mengalami perang di seluruh dunia, juga demi kesuksesan pertemuan G20 di Pulau Bali.
"Kita berharap doa perdamaian yang dipanjatkan di Bali dapat terdengar ke seluruh dunia, dan menciptakan perdamaian dunia,” paparnya. (antara/lia/JPNN)
Doa perdamaian kenang tragedi Bom Bali 20 tahun silam menggema kembali di Ground Zero Kuta, Rabu (12/10), suasananya penuh syahdu
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News