Merek Minyak Goreng Ini Dibanderol Murah, Yuk Belanja Bun
Kemudian, Fortune Rp 45.500 per pouch isi dua liter dengan diskon tujuh persen dari harga awal Rp 49 ribu per pouch.
Ada juga minyak goreng merek Resto kemasan kecil 180 mililiter diskon 21 persen dibanderol Rp 5.175 dari harga Rp 6.580, sedangkan ukuran satu liter dibanderol Rp 24.888.
Kemudian minyak goreng merek Filma dipatok Rp 47.800 dari harga awal Rp 50 ribu per pouch isi dua liter.
Lalu, harga minyak goreng merek Masku dijual dengan harga Rp 43 ribu per pouch dengan ukuran dua liter dari harga awal Rp 50.500 ribu per pouch.
Selanjutnya, minyak goreng merek Sania premium dibanderol Rp 46.500.
Kemudian, minyak goreng merek Sovia dibanderol Rp 48.500 dari harga Rp 55 ribu.
Meski harganya lebih tinggi sebelum minyak goreng hilang dari pasaran sebulan lalu, tetapi masih lebih murah dibandingkan saat lenyap dari pasar.
Jadi, tunggu apalagi, yuk berburu minyak goreng murah di e-commerce. (mcr28/jpnn)
Berita ini telah tayang di JPNN.com dengan judul: Ini Daftar Merek Minyak Goreng Murah, Harga Diskon, Bun
Sejumlah produsen merek minyak goreng menawarkan harga lebih murah di platform e-commerce, salah satunya Blibli.com, yuk belanja bun
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News