Nadeo Clean Sheet di Tiga Laga, Giliran Lini Serang Bali United Bermasalah

Sabtu, 06 November 2021 – 16:28 WIB
Nadeo Clean Sheet di Tiga Laga, Giliran Lini Serang Bali United Bermasalah - JPNN.com Bali
DOA TOLERANSI: Enam pemain Bali United berdoa sesuai agama dan kepercayaannya masing-masing usai Yabes Roni mencetak gol ke gawang Persipura kemarin malam. Foto: Baliutd.com

bali.jpnn.com, BANTUL - Bali United sukses mencetak tiga poin di laga penutup seri II Liga 1 musim 2021/2022 di Stadion Sultan Agung (SSA), Bantul, kemarin (5/11).

Bek kiri Ricky Fajrin menjadi penyelamat Serdadu Tridatu berkat gol yang dicetaknya pada masa injury time menit 90+4.

Ada yang menarik dalam laga yang berlangsung sengit itu.

Yakni keperkasaan kiper muda Nadeo Argawinata mengawal gawang Bali United.

Setidaknya catatan clean sheet kemarin melengkapi dua laga sebelumnya yang berhasil diraih kiper asal Kediri, Jawa Timur itu dengan nirgol.

Dua laga sebelumnya yakni saat melawan PSS Sleman dengan kedudukan akhir 2 – 0 untuk kemenangan Bali United.

Satu lagi saat melawan PSIS Semarang dengan kedudukan akhir 0 - 0.

Dibalik moncernya performa Nadeo, ada problem besar di lini serang Serdadu Tridatu.

Nadeo Argawinata berhasil mencetak clean sheet dalam tiga laga bersama Bali United. Giliran lini serang Bali United bermasalah
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News