Jadwal Bali United di Bulan April 2025: Laga Berat Kontra DU, Persib & PSM
Rabu, 02 April 2025 – 07:23 WIB

Irfan Jaya dan pemain Bali United merayakan gol yang dicetak Rahmat Arjuna ke gawang PSS Sleman di Stadion Manahan, Solo. Bali United menjalani tiga laga penting pada April 2025. Foto: Media Bali United
Pada laga berikutnya, Bali United menjalani laga tandang melawan Persib, 18 April 2025 mendatang di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).
Laga ini menjadi ujian bagi Bali United lantaran Persib begitu kokoh musim ini.
Hasil seri cukup adil bagi kedua kesebelasan.
Bulan April 2025 ditutup dengan laga tandang antara Bali United kontra PSM Makassar di Stadion BJ Habibie, Pare-pare.
Laga ini sangat berat bagi Bali United karena sulit bagi Serdadu Tridatu merebut poin di kandang PSM Makassar. (lia/JPNN)
Pada April 2025, ada tiga laga yang dijalani Bali United, dengan perincian satu laga kandang kontra Dewa United dan dua laga tandang melawan Persib dan PSM.
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News