Daftar Pemain Asing Liga 1 yang Dipanggil Pada FIFA Match Day, Ada Kejutan

Rabu, 19 Maret 2025 – 17:25 WIB
Daftar Pemain Asing Liga 1 yang Dipanggil Pada FIFA Match Day, Ada Kejutan - JPNN.com Bali
Bek tengah Bali United Elias Dolah merayakan gol bersama skuad Serdadu Tridatu. Elias Dolah mendapat panggilan Timnas Thailand untuk ajang FIFA Match Day pada Maret 2025 ini. Foto: Bali United

5. Sudi Abdallah - Burundi

Timnas Burundi juga memanggil penyerang PSIS Semarang, Sudi Abdallah.

Sudi Abdallah telah 11 kali bermain untuk Laskar Mahesa Jenar dan mengoleksi empat gol.

6. Yuran Fernandes - Cape Verde

Bek tengah PSM ini mendapat panggilan memperkuat Timnas Cape Verde pada putaran pertama kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Afrika.

Timnas Cape Verde berada di posisi ketiga Grup D, dan akan menjamu Mauritius pada 20 Maret serta melawat ke Angola pada 25 Maret.

Di PSM Makassar, Yuran merupakan batu karang untuk sektor pertahanan tim Juku Eja.

Selama musim 2024/2025, Yuran Fernandes sudah 20 kali tampil bersama PSM, mencetak tiga gol dan empat assist.

7. Rohit Chand - Nepal

Gelandang Persik Kediri ini dipanggil Timnas Nepal untuk laga persahabatan melawan Singapura pada 21 Maret serta pertandingan putaran ketiga kualifikasi Piala Asia 2027 melawan Malaysia pada 25 Maret.

Timnas Nepal menempati juru kunci Grup H dengan satu poin.

Ada 13 pemain asing Liga 1 menerima panggilan memperkuat timnasnya masing-masing pada ajang FIFA MAtch Day yang berlangsung Maret 2025 ini.
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News