Bernardo Tavares Marah Diganjar Kartu Kuning, Protes Keras Wasit Yudi Nurcahya
Senin, 24 Februari 2025 – 07:32 WIB

Pemain PSM Makassar dan Persija berduel di Stadion Kapten Dipta Gianyar kemarin. Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares memprotes kinerja wasit Yudi Nurcahya. Foto: Instagram @psm_makassar
PSM Makassar kini mengoleksi 36 poin, hasil dari delapan kali menang, 12 kali seri dan empat kali kalah.
Persija tertahan di peringkat keempat klasemen Liga 1 dengan 40 poin, hasil dari 11 kali menang, tujuh kali seri dan enam kali kalah. (lia/JPNN)
Bernardo Tavares melayangkan protes lantaran ia dan skuadnya mudah mendapatkan kartu kuning meski tidak bertindak kasar.
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News