Bali United vs Barito Putera: Teco Pusing Rasio Kebobolan Serdadu Tridatu, Simak
Laga pun berakhir imbang 4 – 4.
Kedua, manajemen Barito Putera melakukan perubahan besar-besaran pada putaran kedua dengan menambah pemain baru dan mengganti pelatih untuk kali kesekian.
Walau perubahan itu belum mampu mengangkat performa Laskar Antasari, julukan Barito Putera, tetapi Bali United wajib waspada.
Untuk menghadapi Barito Putera, skuad Bali United memutuskan terbang ke Yogyakarta kemarin (3/2).
Pelatih Stefano ‘Teco’ Cugurra mengaku telah mempersiapkan tim dengan baik selama di Bali.
“Tim sudah bekerja keras memperbaiki yang kurang pada pertandingan terakhir. Seperti biasa latihan fisik, teknik dan taktik agar mendapatkan hasil bagus,” ujar Coach Teco dilansir laman klub.
Teco menilai menjelang laga Bali United kontra Barito Putera, masih ada yang kurang dengan skuad Serdadu Tridatu.
Salah satunya tingkat kebobolan Bali United yang cukup tinggi dibalik produktivitas jumlah gol yang sukses dicetak penggawa Serdadu Tridatu.
Bali United vs Barito Putera: Pelatih Stefano 'Teco' Cugurra pusing dengan rasio kebobolan Serdadu Tridatu pada tiga laga terakhir Liga 1, Simak
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News