Teco Bongkar Kondisi Terkini Skuad Bali United, Sorot Sosok Novri Setiawan

Sementara Kadek Agung masih dalam masa pemulihan dari cedera.
Pemain anyar Novri Setiawan mengungkapkan kondisi fisik perlu dilatih secara bertahap untuk mencapai performa maksimal.
“Setelah libur satu bulan, ibaratnya kami mulai dari nol lagi.
Semuanya dilakukan secara bertahap. Semoga fisik bisa maksimal lagi ke depannya,” ujar Novri Setiawan dilansir dari situs klub.
Mantan pemain belakang Persija ini senang bisa kembali berlatih di bawah nakhoda Stefano ‘Teco’ Cugurra.
Kebetulan keduanya pernah bekerja sama di Persija pada musim 2017/2018 silam.
Coach Teco mengaku sudah tahu kualitas dari Novri Setiawan.
Apalagi pemain jebolan SAD Uruguay ini memiliki poin plus sebab mampu bermain di banyak posisi seperti di sektor sayap maupun bek kanan.
Coach Stefano 'Teco' Cugurra membongkar kondisi terkini skuad Bali United, sorot sosok eks Persija Novri Setiawan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News
BERITA TERKAIT
- Coach Pasek & Jamul Ternyata Pernah Satu Tim, Heran Sekarang Jadi Bek
- Format Kandang Tandang Banyak Keuntungan, Respons Teco Mengejutkan
- Coach Pasek & Toyo Kejar Lisensi Pelatih Liga 1, Ini Tahapan yang Dilalui
- Leo Jadi Sasaran Empuk Suporter, Simak Kalimatnya, Penuh Bergelora
- Teco Sentil Persija Jelang Duel Liga 1, Puji Macan Kemayoran Tim Besar
- Liga 1 2022: Laga Perdana Bali United vs Persija di Dipta, Teco Semringah