Thomas Doll Juru Taktik Persija Jakarta, Rekornya Mentereng, Wow
Sabtu, 23 April 2022 – 10:33 WIB

Pelatih anyar Persija Thomas Doll yang pernah menjadi juru taktik klub Bundesliga, Borussia Dortmund. Thomas Doll dikontrak tiga tahun menangani skuad Macan Kemayoran. (Facebook Thomas Doll)
Sebagai pemain, Doll pernah memperkuat tim-tim dari liga ternama Eropa misalnya Lazio, Eintracht Frankfurt dan Hamburger SV. (lia/jpnn)
Thomas Doll menjadi juru taktik anyar Persija Jakarta menggantikan Sudirman, rekornya selama berkarier di sepak bola dunia mentereng
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News