Nabil Husein Ungkap Alasan Rekrut Milomir Jadi Pelatih Borneo FC, Klir
Sama seperti Coach Mario Gomez, kiprah Risto pada musim lalu tidak berusia panjang.
Pada putaran kedua, Coach Risto mengundurkan diri.
Tampuk pelatih kepala kemudian dikendalikan Fakhri Husaini yang pada pengujung musim tugasnya turut berakhir.
Dari hasil tiga kali pergantian pelatih, Pesut Etam finis di peringkat keenam dengan koleksi 52 poin, dengan perincian 14 kemenangan, 10 imbang, dan 10 kekalahan.
Poin utama manajemen Borneo FC menunjuk pelatih 57 tahun asal Bosnia itu adalah pengalamannya di dunia sepak bola Indonesia.
Selama berkarier di Indonesia, Milomir Seslija sudah menangani sejumlah tim papan atas tanah air.
Mulai dari Arema FC, Madura United FC, hingga PSM Makassar.
"Milomir Seslija bukan orang asing di sepak bola Indonesia dengan segudang pengalaman dan prestasi yang sudah dia ciptakan," kata Nabil Husein.
Presiden Borneo FC Nabil Husein mengungkap alasan manajemen merekrut Milomir Seslija jadi pelatih anyar Skuad Pesut Etam, klir
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News