Paslon Koster – Giri Uji Publik di Unud, Terbukti & Teruji Memajukan Bali

Jumat, 11 Oktober 2024 – 18:36 WIB
Paslon Koster – Giri Uji Publik di Unud, Terbukti & Teruji Memajukan Bali - JPNN.com Bali
Calon Gubernur Bali Wayan Koster didampingi Cawagub Nyoman Giri Prasta telah terbukti dan teruji membangun masyarakat Bali. Foto: Ali Mustofa/JPNN.com

Hal terpenting lain yang menjadi penilain, yakni prestasi kinerjanya.

"Seorang pemimpin dilihat pertama adalah latar belakang pendidikannya, kemudian latar belakang keluarga, dan yang utama prestasi kerjanya," ujar anggota DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan ini.

Mantan Wakil Gubernur Bali ini membeberkan paslon Koster - Giri akan memaparkan visi misi, jangka pendek jangka, menengah dan panjang di hadapan ribuan mahasiswa Unud.

Konsep ini akan dipakai dalam uji publik yang digelar BEM Unud.

Terkait Debat Pilgub Bali 2024, kata Alke masih menanti keputusan KPU Bali.

Para tim pemenangan paslon akan diundang untuk dipaparkan konsep apa yang diterapkan dalam Debat Pilgub Bali.

"Untuk debat di KPU Bali, belum diputuskan menggunakan konsep apa.

Nanti kami akan diundang oleh KPU untuk dipaparkan.

Alit Kelakan mengatakan Paslon Koster – Giri Prasta telah terlatih, terbukti dan teruji berbuat untuk Bali dan akan dilanjutkan pada periode kedua
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News