Menangis Terharu, Warga Lombok Kirim Salam Sayang ke Jokowi, Begini Bilangnya

Senin, 22 November 2021 – 08:31 WIB
Menangis Terharu, Warga Lombok Kirim Salam Sayang ke Jokowi, Begini Bilangnya - JPNN.com Bali
Penerima bantuan program Sarunta di Lombok Tengah, NTB mengucapkan terima kasih dan kirim salam sayang ke Presiden Jokowi. Foto: ANTARA/Indra Arief Pribadi

bali.jpnn.com, LOMBOK TENGAH - Beragam kebijakan Presiden Joko Widodo untuk masyarakat Lombok menuai simpati warga setempat.

Seperti yang dirasakan Suinah dan Sabarudin.

Keduanya adalah salah satu warga yang menerima bantuan pembangunan Sarana Hunian Pariwisata (Sarunta) memanfaatkan dampak Mandalika yang dikelilingi destinasi wisata super prioritas.

Keduanya menangis terharu saat mengetahui Tim Kantor Staf Kepresidenan (KSP) melakukan verifikasi lapangan ke Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB).

"Boleh Ibu peluk Mbak?" kata Suinah kepada tim KSP.

Sambil mengucapkan terima kasih, Suinah menangis haru di depan tim KSP.

Suinah menyampaikan terima kasih kepada Presiden Jokowi karena dirinya memperoleh bantuan sehingga bisa membangun rumah yang layak untuk dijadikan Sarunta.

"Sampaikan salam sayang kami kepada bapak Presiden.

Menangis terharu, warga Lombok mengirimkan salam sayang ke Presiden Jokowi melalui Tim KSP yang turun melakukan verifikasi lapangan ke Mandalika
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News