Tiket WSBK Mandalika Terjual Habis, Masih Tersisa Paket Juragan dan Sultan, Harganya Woow
Pengecatan kerb ini dilakukan oleh perusahaan spesialis Race Track yaitu Roadgrip yang berasal dari Inggris dengan subsidiary mereka yaitu Roadgrip Motorsport Indonesia.
Pengecatan dilaksanakan oleh tenaga spesialis yang telah mengerjakan sirkuit-sirkuit seluruh dunia seperti Austin, Texas, Zaandvort, Belanda, Yas Marina, Abudhabi, dan sirkuit lainnya.
Selanjutnya, pengerjaan konstruksi pada garasi tim balap.
Para pekerja mulai menggarap konstruksi lantai tiga.
Pit Building ini berkapasitas 50 garasi dengan total panjang 350 meter yang akan digunakan oleh para tim dan kru pembalap.
Pit Building ini dibangun dengan sistem modular yang terdiri dari lantai dasar, lantai dua, dan lantai tiga.
Lantai dasar merupakan lokasi untuk para pembalap dan teknisi atau kru balap.
Lantai dua merupakan tempat tribun penonton VVIP dan media center.
Tiket ajang WSBK di Sirkuit Mandalika terjual habis. Hanya tiket paket juragan dan sultan seharga Rp 20 juta ke atas
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News