Otak TPPO 15 WNA Bangladesh Ditangkap di Karangasem Bali, Begini Kronologinya

Dua ABK yang masih diburu polisi itu meninggalkan kapal dan sejumlah WNA Bangladesh di dalamnya.
Baca Juga:
Namun, saat mendekati perairan Christmas Island, kapal tersebut dicegat oleh Australia Border Force (ABF).
Dari total 41 WNA Bangladesh, 15 lainnya dipulangkan ke Indonesia dengan kapal yang dikemudikan oleh Panji.
Setibanya di Indonesia, Panji menurunkan 15 WNA Bangladesh di Pantai Hena, Desa Kolobolon, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, NTT.
Panji lalu melarikan diri menggunakan kapal tersebut.
Namun, pelarian Panji berakhir setelah dirinya terlacak berada di Kabupaten Karangasem, Bali.
Panji kini masih diperiksa penyidik Polda NTT. (lia/JPNN)
Polda NTT menangkap otak TPPO 15 warga negara asing (WNA) asal Bangladesh berinisial PT alias Panji di Karangasem, Bali, Kamis (30/1) lalu.
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News