DBS Beli 300 Ribu Data Pribadi dari Dark Web, ternyata Hanya Jebolan SMK di Denpasar

Kamis, 17 Oktober 2024 – 13:00 WIB
DBS Beli 300 Ribu Data Pribadi dari Dark Web, ternyata Hanya Jebolan SMK di Denpasar - JPNN.com Bali
12 tersangka kasus tindak pidana registrasi kartu Subscriber Identification Module (SIM) dan penjualan kode One Time Password (OTP) secara illegal ditunjukkan Polda Bali kemarin. Foto: ANTARA/Rolandus Nampu

 "Nanti akan ditanya aplikasi apa. Di websitenya sudah terarah tergantung pemesannya mau apa," ucap AKBP Ranefli.

AKBP Ranefli Dian Candra menyebutkan korban kebanyakan masyarakat yang ingin membuat akun aplikasi tertentu.

Yang mengejutkan lagi, otak kejahatan berinisial DBS hanya lulusan SMK di salah satu sekolah kejuruan di Kota Denpasar.

 Belum ada dugaan yang mengarah pada kegunaan data khusus untuk buzzer.

Temuan penyidik Ditressiber Polda Bali, pelaku utama berinisial DBS membeli 300 ribu data pribadi baik NIK maupun KK dari dark web.

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News