Polda Bali Bongkar Kasus Pengoplosan LPG Subsidi di Badung, Temuannya Mengejutkan

Senin, 17 Juni 2024 – 17:38 WIB
Polda Bali Bongkar Kasus Pengoplosan LPG Subsidi di Badung, Temuannya Mengejutkan - JPNN.com Bali
Polisi mengamankan sejumlah barang bukti milik tersangka IWR seusai digerebek Minggu kemarin. Foto: Humas Polda Bali

Ada juga 174 tabung LPG 3 Kg kosong, 15 pipa besar dengan ukuran panjang 15 cm.

Polisi juga mengamankan mobil Suzuki carry DK 8204 FE warna hitam.

“Tersangka melakukan aktivitasnya secara ilegal dan diduga melanggar Pasal 55 UU RI Nomor 22 Tahun 2001 tentang Minyak dan Gas Bumi.

“Saat ini pelaku masih diamankan untuk proses penyidikan lebih lanjut oleh Ditreskrimsus Polda Bali,” tutur Kombes Jansen Panjaitan. (lia/JPNN)

Jajaran Ditreskrimsus Polda Bali berhasil membongkar kasus pengoplosan LPG 3 Kg bersubsidi di daerah Abiansemal, Badung, temuannya mengejutkan

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News