Propam Cek Sikap Tampang & Tes Urine Anggota Polresta Denpasar, Lihat yang Terjadi

Kamis, 18 Januari 2024 – 19:34 WIB
Propam Cek Sikap Tampang & Tes Urine Anggota Polresta Denpasar, Lihat yang Terjadi - JPNN.com Bali
Aparat Bidang Propam Polda Bali menghukum 12 anggota Polresta Denpasar yang melanggar sikap tampang saat kegiatan Penegakan Ketertiban dan Disiplin, Kamis (18/1). Foto: Humas Polresta Denpasar

Propam Polda Bali, kata dia, hanya mengingatkan agar setiap personel selalu taat aturan dan disiplin dalam melaksanakan tugas sehari-hari.

"Kita dihadapkan dengan pelaksanaan kampanye Pemilu 2024.

Jadi, seluruh personel diharapkan taat aturan-aturan terkait dengan masalah netralitas anggota Polri," ujar AKBP Nyoman Dana.

Kasi Humas Polresta Denpasar AKP Ketut Sukadi mengatakan kegiatan Gaktibplin ini merupakan bentuk komitmen dari pihak kepolisian untuk menjaga kualitas pelayanan dan netralitas.

"Kami berharap dengan kegiatan ini, seluruh personel Polresta Denpasar dapat menjaga disiplin dan tetap menjadi contoh yang baik di masyarakat," tutur AKP Ketut Sukadi. (lia/JPNN)

Propam Polda Bali mengecek sikap tampang & tes urine anggota Polresta Denpasar, Kamis (18/1), lihat yang terjadi saat 12 anggota kena hukuman

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News