Polisi Jembrana Tangkap 2 Predator Anak Berkedok Guru Spiritual, Syaratnya Darah Perawan

Bagaimana kronologinya?
Baca Juga:
Singkat kata tersangka KAS ingin menjadi orang kaya dan bertemu dengan HRY yang mengaku sebagai guru spiritual.
Tersangka HRS menyanggupi permintaan KAS dengan syarat yang bersangkutan mempersembahkan darah perawan.
Ritual dimulai pada Januari 2023 setelah tersangka KAS mempersembahkan korban kepada HRY.
“Tersangka HRY melakukan ritual persetubuhan kepada korban sebanyak lima kali dan menyebabkannya hamil,” kata AKBP Endang Tri Purwanto dilansir dari laman Polres Jembrana.
“Modus operandi tersangka mengaku sebagai orang spiritual yang bisa membuka aura dan membuat menjadi kaya,” imbuh Kapolres Jembrana.
Namun, belakangan tersangka menolak bertanggung jawab dan memaksa pelapor MAW melaporkan kejadian tersebut ke polisi.
“Polres Jembrana berkomitmen untuk memberantas kejahatan semacam ini dan memastikan keadilan bagi korban.
Tim Opsnal Polres Jembrana menangkap 2 predator anak berkedok guru spiritual dan mencari kekayaan, syaratnya darah perawan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News